Berita

SIAP DAN NYAMAN DALAM PERSALINAN DENGAN PRENATAL YOGA

01 Sep 2025

Maternity Center dari RS Royal mempersembahkan Prenatal Yoga Parenting Class edisi Agustus 2025, yang diadakan pada Sabtu, 23 Agustus 2025 lalu.

Tidak hanya prenatal yoga, di acara ini, juga bisa mendapatkan edukasi seputar kehamilan bersama pembicara seorang dokter spesialis anak dari RS Royal Surabaya, dr. Savitri Kuntari, SP.A., Cek kesehatan gratis, sampai souvenir menarik, semuanya dalam satu acara!

Tidak hanya dilaksanakan bulan ini saja, kabar baiknya, bulan depan bakal ada lagi, lho!

__

Informasi seputar layanan Maternity Center RS Royal Surabaya
Hubungi kami:
WA: 0816 565 767
Telp: 031 847 6111
Website: www.rsroyalsurabaya.com

Komentar